Menyusuri Pedestrian Jalan Kebon Sirih Jakarta Pusat
Jam istirahat telah tiba. Seperti biasa, saya rutin jaki atau jalan kaki. Kali ini, saya menyusuri sekitar Jalan Kebon Sirih, Jakarta Pusat.
Di mulai dari Halte Busway Bank Indonesia di Jalan Thamrin, Jakarta, lalu menuju Jalan Kebon Sirih yang cukup rindang karena banyak pohon.
Pedestrian cukup luas, ada banyak pohon-pohon besar dan taman dipinggir pedestriannya. Ada banyak para pegawai/karyawan yang lalu lalang, tampaknya akan makan siang.
Ok, seperti apa penampakannya. Ini dia videonya:
Posting Komentar untuk "Menyusuri Pedestrian Jalan Kebon Sirih Jakarta Pusat"